Gerilya Kasih Bank NTT Jelang HUT Ke-58

  • Whatsapp

Kupang, 30 Juni 2020, lensantt.com,- Tak terasa 58 tahun sudah Bank NTT berkiprah. jika kita menghitung hari ke hari memang Bukan waktu yang sedikit bagi satu-satunya bank daerah ini melayani.

Mengusung Tag Line ” Melayani Dengan Kasih” bank NTT menerapkan Pelayanan tulus diberikan  untuk seluruh rakyat NTT.
Penyerahan bantuan CSR di RS. Baromeus
Tak bisa dipungkiri, bank NTT juga ikut andil memajukan pembangunan. Apalagi perkenomian di NTT.
Terbukti, Kucuran dana miian rupiah di gelontirkan untuk UMKM. Bukan hanya itu, pendapingan terhadap pelaku usaha terus dilakukan alhasil semua UMKM binaan bank NTT kian membaik.
Kegiatan bersama Plt.Dirut bank NTT dan Walikota kupang
Tanggal 17 Juli 2020 mendatang bank akan merayakan HUT  ke-58,  beberapa rakaian kegiatan dihelat menuju puncak acara.
Diantaranya, aksi sosial memberikan CSR  kepada pihak Rumah Sakit dalam bentuk Alat Pelindung Diri berupa Masker dan Face Shield yang diharapkan dapat membantu para petugas medis untuk pelayanan dalam kondisi Pandemi covid-19.
Sesuai rilis yang di terima media ini, selasa (30/06/2020) gerilya kasih ini di mulai tanggal 24 Juni 2020 di Rumah Sakit St. Carrolus Barromeus Kupang oleh seluruh Direksi Bank NTT yang diterima langsung oleh Direktur RS. Santa Carrolus Barromeus Kupang beserta pengurus, ada 1250 masker dan 25 Face Shield yang diberikan. Selanjutnya CSR yang kedua diserahkan oleh Komisaris Independent Bank NTT didampingi Plt.   Direktur Utama dan Direktur Umum kepada Direktur Umur Prof. Dr. W.Z. Johannes beserta para Wakil Direktur,  sebanyak 1500 Masker dan 25 Face Shield. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 25 Juni 2020.
Road Show Aksi Sosial Bank NTT ke – 58 selanjutnya yaitu Aksi Donor Darah yang akan diadakan pada tanggal 03 Juli 2020 di kantor PMI jam 09.00 – 12.00 WIT.
Bank NTT juga akan berpartisipasi dalam CSR  Gerakan Kupang Hijau (GKH) yang merupakan program dari Pemerintah Kota Kupang, dengan menyumbang 5 pohon Trambesi, 5 pohon Ketapang Kencana dan 5 pohon Flamboyan (sepe). (Ikz/hms)

Komentar Anda?

Related posts