Saturday, July 27, 2024

Anggaran Pembangunan Bandara Baru di Dorong ke RPJMN,  Bupati Sabu Raijua: Perlu Kerja Ekstra

-

Jakarta, lensanntt.com- Rencana Pembangunan Bandara Bangungu Lomi yang terletak di Desa Eilode Kecamatan Sabu tengah, Kabupaten Sabu Raijua menemui titik terang.

Hal itu terjadi setelahnya, Bupati Sabu Raijua Drs. Nikodemus N Rihi Heke, M.Si dan Kadis Perhubungan Utik Wibowati melakukan pertemuan dengan Dirjen Perhubungan Udara pada Senin, 18 Meret 2024.
Dalam pertenuan tu, akhirnya diketahui anggaran itu sudah masuk dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPMJN). tahun 2025 mendatang
Anggaran itu dapat diserap jika ada penetapan Lokasi dari Kementrian Perhubungan. Tujuannya untuk mendorong agar Kementerian Perhubungan bisa menyambut atau bisa berkolaborasi terkait dengan pembangunan bandara udara secepatnya yaitu dengan segera menerbitkan penetapan lokasi Bandara Bangngu Loni.
Untuk itu dengan permohonan lokasi Bandara Bangngu Loni, karena anggaran untuk pembangunan Bandara Bangngu Lomi sudah didorong ke RPMJN.
Kadis Perhubungaan Utik Wibowati mengatakan, semua dokumen yang berkaitan dengan penetapan lokasi sudah diserahkan.
 Hanya tinggal surat-surat untuk melengkapi administrasi Peraturan Menteri terbaru.
“harus dilengkapi secepatnya dalam bulan ini sehingga bulan April sudah diajukan izin untuk penetapan lokasi dan sudah bisa diterbitkan oleh Kementerian Perhubungan,” Ujarnya.
Selanjutnya, akan disampaikan ke Bapennas sebagai lampiran, dan menjadi dukungan agar anggaran itu bisa terserap.
Sebelum pembangunan fisik dilaksanakan, tentu ada dua tahapan yang harus dilalui yaitu AMDAL dan RTT.
Untuk AMDAL, menjadi tanggung jawab pemerintah daerah sedangkan RTT akan didorong oleh APBN. “Maksudnya anggaran itu berasal dari Dirjen yang akan melalukan RTT itu,” tegasnya.
Setelah penetapan lokasi terbit, akan dilakukan penggelaran lahan ke Kementrian Perhubungan guna proses pembangunan Bandara.
Terpisah Bupati Sabu Raijua Drs. NIkodemus N Rihi Heke, M.Si menegaskan, untuk mendapatkan hasil tersebut perlu kerja ekstra Saat ini masih banyak yang perlu dilakukan.
“masih perlu kerja elstra,” ucapnya
Ia juha mengucapkan terima kasih atas Berbagai pihak kementrian Perhubungan dalam hal ini Dirjen Perhubungan Udara, atas upaya percepatan pembangunan Bandar Udara Bangungu Loni – Eilode Sabu Raijua.
Respon itu juga didukung oleh Bappenas pada saat yang sama – paralel – dilakukan secara rapat untuk mendukung maksud tersebut. Semuanya merupakan bentuk perhatian pemerintah pusat ke daerah 3T yang di dalamnya ada Sabu Raijua.
Kami berharap bandara tersebut dapat direalisasikan pada tahun 2025-2026.
Selain itu, Pemda Sabu Raijua juga melanjutkan audiensi dengan pihak Dirjen Perhubungan Darat terkait bencana badai pada beberapa hari yg lalu di Sabu Raijua, yang mengakibatkan sisi darat dan sisi laut dermaga Ferry Seba mengalami kerusakan berat sehingga selanjutnya akan mengganggu aktivitas dan geliat yang berhubungan dengan sosial ekonomi di Sabu Raijua.
Harapan kita, harapan rakyat Sabu Raijua, agar kecepatannya dermaga Ferry Sabu Raijua, yang merupakan domain pihak Dirjen perhubungan darat dapat dilakukan perbaikan dalam waktu dekat, yang tentunya disesuaikan dengan ketentuan aturan yg berlaku.
Selain itu juga ada beberapa agenda yang dibicarakan, termasuk operasional Bus Air Kapal RoRo HATI RAI HAWU 641 yang rute pelayarannya Sabu-Raijua PP dan dapat dipakai sebagai kapal Pariwisata.
“Kami juga berharap semua pemangku kepentingan dapat berpartisipasi dalam membangun bersama di Kabupaten Sabu Raijua,” tutupnya.
Kenal UDIENS DI DIRJEN PERHUBUNGAN UDARA. Pada swenin, 18 Maret 2024 yakni, Bupati Sabu Raijua didampingi Kadis Perhubungan (Utik Wibowati), Kepala UPBU KIs III Tardamu Sabu (I.Made Suramayasa), Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Mansi R.Kore) dan Kepala BAPPEDA (Victor Rada Muri) .
Dan diterima oleh : Sekretaris Dirjen Perhub. Udara Cecep Kurniawan, Kasubdit Tatanan Kebandarudaraan Bp.Feby Oki, Kabag Perencanaan . Krisna D.Pranat
,Kepala Bagian Keuangan Pak Arif dan Inspektur bandar udara Ibu Santhi Nugraheni (ikz)

Komentar Anda?

Izack Kaesmetan
Izack Kaesmetan
Owner & Jurnalist LENSANTT.COM, Anggota DPD HPSI NTT.

FOLLOW US

0FansLike
0FollowersFollow
14,700SubscribersSubscribe
spot_img

Related Stories