More
    HomePolitikTerpilih Aklamasi, AHY Nahkodai Partai Demokrat

    Terpilih Aklamasi, AHY Nahkodai Partai Demokrat

     Jakarta,lensantt.com – setelah melalui rapat Paripurna Kongres V DPP Partai Demokrat menyetujui Agus Harimurti Yudhoyono menahkodai Partai Demokrat periode 2020-2025.
    Putera sulung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai ketua umum terpilih.

    Terpilihnya AHY berlangsung secara aklamasi.

    Demikian disampaikan Juru Bicara Kongres V Demokrat, Irwan, di area Kongres, Hall JCC, Senayan, Minggu (15/3).

    “Alhamdulillah mas AHY sudah terpilih menjadi Ketum PD periode 2020-2025,” kata Irwan.

    Masih dikatakan Irwan, dalam rapat yang digelar secara tertutup, para pemilik suara telah secara bulat memilih AHY.

    “Seluruh peserta yang punya hak suara secara bulat aklamasi memilih AHY untuk memimpin Partai Demokrat,” pungkasnya.

    Dalam tersebut, pimpinan menerima tiga poin. Yakni,  LPJ DPP tanpa catatan, Meminta SBY menjadi ketua majelis tinggi prtai dan Mendukung AHY sebagai ketum secara aklamasi

    Dalam pemandangan umum DPD PD,yg dibacakan,  oleh ketua DPD PD Papua barat dan didukung semua ketua DPD dan ketua DPC se-indonesia. (Ikz)

    Komentar Anda?

    Izack Kaesmetan
    Izack Kaesmetan
    Owner & Jurnalist LENSANTT.COM, Anggota DPD HPSI NTT.

    Must Read

    spot_img